Jumat, 05 November 2010

inilah cinta

CINTA

Pada hakikatnya cinta ialah perasaan yang sangat halus yang muncul dari hati nurani seseorang,orang mudah jatuh cinta tapi sulit melupakan,ibarat dating naik kuda pulang jalan kaki. Ia cenderung memilih falsafah bahwa cinta itu bagai air,jika cinta itu jatuh di tanah yang subur,maka ia akan berubah,namun jika ia jatuh di pasir maka ia tidak membekas

Dan orang jatuh cinta itu harus siap antara ditinggalkan dan meninggalkan
Kebanyakan sekarang para pelaku cinta lebih memilih meninggalkan,namun disatu sisi membuat orang yang ditinggalkan menjadi terluka dan sakit hati
Sekarang orang tak pedulu dengan dampak meninggalkan,yang hanya dalam pikiran ialah yang penting cinta hanya senang saja,,sudah merasa bahagia meninggalkan cinta begitu saja tanpa ada alasan yang jelas

Memang sulit mendapat kesetiaan yang asli dijaman sekarang,orang sering terbuai dengan penampilan,,sekarang cinta hanya dipandang dari segi kecantikan,kalau sudah melihat oarng yang lemot,denok,geboy,bahenol hati menjadi luluh,perasaan hanyut,itu lah kelemahan kita dalam memandang cinta


Kita juga sering mendengar istilah mencintai dan dicintai
Dua-dua nya penting karena bagaimana pun juga 2 hal itu sangat dibutuhkan untuk keindahan cinta,tapi yang jadi masalah ialah kadang orang yang dicintai tidak bisa mencintai seperti pada hakikatnya,,yang dicintai sering tak perduli kepada orang yg mencintai maka dari itu cintailah orang yang mencintaimu

Pesan saja buat para adik-adik remaja
Dan teman-teman se akidah
Marilah kita menjaga cinta dan menjadikan cinta sebagai semangat kehidupan kita yang positive ,dengan cinta hidup menjadi indah
Semoga saja catatan ini bisa bermanfaat
Lain kesempatan kita bincang lagi mengenai cinta
Smoga para pelaku cinta di dunia ini bisa mengerti arti kesetiaan dan juga mengeri antara dicintai dan mencintai